Metodologi Pembelajaran Bahasa Arab
Author Buku: Prof. Chaidar Alwasilah, MA, Ph.D
ISBN: 9789796920174
Author Resensi: Ali 1
Tanggal Resensi: 07 Juli 2022
Resensi Buku:
Dalam buku ini dipaparkan hakekat bahasa, pembelajaran bahasa Arab dan problematika pembelajaran, keterampilan berbahasa Arab, metodologi pembelajaran bahasa Arab dan beberapa materi pokok yang berkaitan dengan metode dan strategi pembelajaran bahasa arab lainnya. Di Perguruan Tinggi yang memiliki Jurusan Pendidikan Bahasa dan Sastra Arab, di samping akan sangat bermanfaat bagi para pecinta bahasa Arab, terutama bagi mereka yang ingin mengetahui pembelajaran Bahasa Arab dan cara Mengajarkan bahasa Arab. Akhirnya penulis berdoa semoga buku ini bermanfaat bagi banyak pihak, dan semoga segala bantuan, baik perhatian maupun materi yang telah diberikan kepada penulis semoga diterima oleh Allah swt. dan memperoleh pahala yang berlipat ganda. Tiada gading yang tak retak, untuk itu segala kritik yang konstruktif atas semua kekurangan dalam penyusunan buku ini akan kami terima dengan hati terbuka.